Contoh analisi unsur ekstrinsik cerpen jaring-jaring merah!
B. Indonesia
itachiangggini
Pertanyaan
Contoh analisi unsur ekstrinsik cerpen jaring-jaring merah!
1 Jawaban
-
1. Jawaban niafasya1
1. Tema
kisah koban pembantaian GPK (Gerakan Pengacau Keamanan)
2. Tokoh
Aku (Inong), Cut Dini, Ayah (Zakaria), Hamzah, Eksekutor, Ma’E, Kepala desa (Geuchik Harun)
3.Penokohan
Aku (Inong): pemberontak, berani, sering bersedih
4. Latar
-Tempat: di hutan, jalan menuju Buket Tengkurak [A3]di depan rumah, di rumah.
-Waktu: “hari semakin gelap”(malam), dahulu, pagi hari (“Cahaya mentari [A1] masuk dari celah-celah bilik”), dulu, siang itu.
-Suasana: Tegang, menakutkan, sedih, ngeri
5. Alurcampuran. Penulis menceritakan si Aku yang berada di hutan mencari sisa-sisa keluarganya lalu ia menceritakan siapa dan bagaimana keluarganya ada di hutan di bukit itu melalui kejadian masa lalu.
6. Sudut pandangSudut pandang orang pertama, hal ini terlihat dari penulis yang menggunakan kata ‘aku’ sebagai tokoh utama dalam cerita.
7. Gaya CeritaBerkali-kali penulis menggunakan majas dalam penceritaan dan menggunakan Bahasa dan istilah di sekitar daerah di Aceh.
8. Amanat
Kita harus tetap berani mempertahankan diri jika kita benar walaupun nyawa taruhannya.